Babinsa Koramil 0201-08/MS Cek Harga Ayam Potong Dan Sembako Di Pasar Global Tanjung Rejo Jelang Idul Adha

INN | MEDAN (SUMUT) – Dalam menjaga stabilitas melonjaknya harga sembako dan ayam potong sebelum Hari Raya Idul Adha Tiba,Babinsa Koramil 0201-06/MS,Kodim 0201/Medan I. Simatupang monitoring perkembangan harga sembako yang dialami warga masyarakat setiap harinya di Pasar Global, kegiatan ini betempat di Jalan Abadi Link 13 Kel. Tj. Rejo, Kec. Medan Sunggal, Minggu (9/6/2024).

Babinsa Koramil 0201-12/HP Dampingi Petani Panen Ubi Jalar Untuk Ketahanan Pangan Di Wilayah Binaan

INN | DELI SERDANG (SUMUT) – Demi Mewujudkan Ketahanan pangan yang telah diprogramkan oleh pemerintah, Bintara Pembina Desa (Babinsa) selaku aparat kewilayahan harus selalu aktif melakukan pendampingan kepada para petani yang ada diwilayah teritorialnya guna membantu meringankan beban mereka meningkatkan kualitas serta hasil panen.

Babinsa Koramil 0201-16/TM Bersama Bhabinkamtibmas dan Brimob Patroli Antisipasi Begal Di Kecamatan Tanjung Morawa

INN | DELI SERDANG (SUMUT) – Babinsa Koramil 0201-16/TM Kodim 0201/Medan Bersama dengan Bhabinkamtibmas dan Brimob Adakan Patroli Wilayah dan melaksanakan peringatan kepada warga yang masih berada di Luar apabila tidak ada Kepentingan, Untuk mengantisipasi terjadinya tawuran, begal dan aksi geng motor, Sabtu Malam (8/6/2024).

Babinsa Koramil 020107/MT Laksanakan Komsos Bersama Aparatur Sekaligus Berkenalan Dengan Sekretaris Kelurahan Sidomulyo

INN | MEDAN (SUMUT) – Seperti pepatah mengatakan “Tak kenal makanya tak sayang, tak sayang makanya tak tegur sapa”, Bintara Pembina Desa (Babinsa) memiliki peran penting bagi masyarakat, baik dalam kerukunan dan komunikasi dengan pejabat yang ada di kelurahan, sehingga seorang Babinsa tidak pernah jauh dari masyarakat dan pemerintah kelurahan diwilayah binaannya, oleh karena itu seorang Babinsa harus senantiasa selalu berkomunikasi dengan elemen masyarakat yang ada untuk menjalin silaturahmi dalam membahas hal-hal yang dapat membantu kesulitan masyarakat.

Babinsa Koramil 0201-15/DT Bersama Warga Tanam Pohon Kelapa Di Tanah Wakaf Desa Patumbak II

INN | DELI SERDANG (SUMUT) – Aksi peduli lingkungan yang dilakukan Babinsa Koramil 0201-15/DT Serka Suratman bersama Perangkat Desa dan warga setempat melaksanakan kegiatan penanaman bibit pohon kelapa sejumlah 600 pohon ditanah Wakaf TPU di Pasar Empat Jln. Pertahanan Dusun Dua, Desa Patumbak -II, Sabtu (8/6/2024) pukul 08:00 wib/selesai.

Babinsa Kelurahan Pandau Hilir Laksanakan Komsos dan Monitoring Drainase Bersama SDABMBK Medan

INN | MEDAN (SUMUT) – Babinsa Kelurahan Pandau Hilir Koramil 0201-02/MT Kodim 0201/Medan, Serka RM. Hutapea, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) serta monitoring pelaksanaan pengerukan dan pengangkatan lumpur saluran drainase di wilayahnya, kegiatan ini dilaksanakan bersama Kepling III Afdhan serta Bapak Putra dari Tim Dinas Sumber Daya Air, Bina Marga, dan Bina Konstruksi (SDABMBK) Kota Medan, Sabtu (8/6/2024).

Peduli Kebersihan, Babinsa Koramil 0201-13/PST Serka Adi Sugianto Ajak Perangkat Desa Dan Warga Bergotong Royong

INN | DELI SERDANG (SUMUT) – Kebersihan akan terlaksana bila ada kemauan dan kerjasama semua pihak, Babinsa Koramil 0201-13/PST Serka Adi Sugianto mengajak bersama sama dengan aparat desa dan warga melaksanakan gotong royong pembersihan saluran parit di jln Makmur Sesa Sambirejo Tmur, Kec. Percut Sei Tuan, Kab. Deli Serdang, Sabtu (8/6/2024).