Diduga Akibat Campur Tangan Pihak Cucu, Kisruh Tanah Warisan Akan di Bawa Jalur Hukum

INN | MEDAN (SUMUT) – Sarinah Siregar (50), Anak dari pasangan suami istri Almarhum Marasutan Siregar dan Almarhumah Siti Maun Br Harahap, mengaku kecewa dengan tindakan Abang dan kakak kandungnya. Pasalnya sebidang tanah warisan dari orang tua mereka yang terletak di Jl. Rahayu, GG. Famili, Kel. Bantan, Kecamatan Medan Tembung saat ini dipersoalkan karena adanya campur tangan pihak cucu. Padahal sudah secara resmi dan sah atas hukum, tanah tersebut dikuasakan Mama kandungnya kepada dirinya untuk menjaga keutuhan tanah warisan tersebut dari hal-hal yang tak diinginkan.

Babinsa Koramil 0201-01/MM Berikan Bimbingan Kepada Siswa Dan Siswi Peraktek Kerja Lapangan (PKL)

INN | MEDAN (SUMUT) – Dalam membentuk sikap, kedisplinan, kekompakan, loyalitas dan kepedulian, rasa persatuan dan rasa tanggung jawab, Babinsa Koramil 0201-10/MM Serda Juanda memberikan pelatihan dan pembinaan pepada Siswa dan Siswi yang sedang melaksanakan PKL (Praktek Kerja Lapangan) bertempat di Jalan Kapten Rahmad Buddin No. 6, Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan, Senin (13/5/2024).

Babinsa Koramil 0201-13/PST Lakukan Pencegahan Tawuran Diatas Rel Keret Api Bersama Personil Polsek Percut Sei Tuan Dan Perangkat Kelurahan

INN | DELI SERDANG (SUMUT) – Aksi tawuran kerap kali terjadi yg sangat mengganggu aktivitas masyarakat, Babinsa Koramil 0201-13/PST Serma Agus Salim dan Serda Yudha Fernanda melakukan pencegahan dan antisipasi tawuran bersama para Kadus dan anggota Polsek PST di perbatasan lintasan kereta api antara Desa Tembung dan Kenangan, Kec. Percut Sei Tuan Kab. Deli Serdang, Senin (13/5/2024).

Posko Trantibum Babinsa Koramil 0201-02/MT: Langkah Preventif Tangkal Gangguan Keamanan

INN | MEDAN (SUMUT) – Sertu U. Hasibuan Babinsa Koramil 0201-02/MT, memonitor kegiatan Posko Trantibum di Kantor Lurah Kelurahan Gaharu, Kecamatan Medan Timur. Tujuan utama dari kegiatan ini adalah untuk mengantisipasi potensi kenakalan remaja yang meliputi tawuran, geng motor, serta pencurian barang-barang warga di wilayah Kelurahan Gaharu, Minggu (12/5/2024) malam senin.

Babinsa Koramil 0201-07/MT Bersama Mitra Karib Bahas Kamtibmas

INN | MEDAN (SUMUT) – Untuk menciptakan suasana keamanan, ketertiban dan ketentraman warga masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 0201-07/MT Serma PH Sirait terus bersinergi dengan seluruh elemen masyarakat, salah satunya dengan Anjangsana/Komsos dengan Mitra karib Bapak Masrin Pasaribu dan warga lainnya di Jln. Bunga Ncole 14, Kelurahan Kemenangan Tani, Kec. Medan Tuntungan, Senin (13/5/2024).

Babinsa Koramil 0201-03/MD Lakukan Komsos Bersama Warga Kelurahan Tegal Sari Mandala 1

INN | MEDAN (SUMUT) – Kegiatan Komsos adalah salah satu media Babinsa untuk mengenal warganya lebih dekat lagi dan sebagai sarana silaturahmi kepada warga binaannya agar warga menjadi lebih dekat dan akrab dengan Babinsanya, selain itu kegiatan Komsos ini bertujuan untuk mencari informasi dan mengetahui perkembangan situasi di wilayah Binaan.

Babinsa Koramil 0201-16/TM Bersama dengan Bhabinkamtibmas dan Kepala Desa Laksanakan Patroli Wilayah Cegah Tawuran Remaja dan Geng Motor

INN | DELI SERDANG (SUMUT) – Dalam rangka mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas terutama tawuran dan balapan liar, serta genk motor, yang meresahkan masyarakat, Babinsa Koramil 0201-16/TM Kodim 0201/Medan Kopda Joni Hartoni bersama dengan Bhabinkamtibmas dan kepala Desa melaksanakan patroli malam hingga dini hari diwilayah binaan, Minggu (12/5/2024) malam Senin.

Babinsa Koramil 04/Simpang Empat Kodim 0205/TK Cek Harga dan Stok Pupuk Dalam Rangka Upsus Ketapangnas

INN | TANAH KARO (SUMUT) – Babinsa jajaran TNI AD melaksanakan kegiatan pengecekan harga dan ketersediaan stok pupuk serta obat pertanian maupaun bibit unggul tanaman secara rutin adalah bagian dari kegiatan pendampingan dan pengawalan Upaya Khusus Program Ketahanan Pangan Nasional, hal tersebut dilakukan dengan pengecekan distribusinya melalui Grosir, Toko Pertanian hingga ke kios-kios yang ada di wilayah binaannya, Senin (13/5/2024).